Bapak Ibu guru terima kasih banyak telah berkunjung pada wesite kami. Kami menyediakan apa yang Bapak Ibu butuhkan yaitu RPP BDR. RPP BDR adalah salah satu administrasi yang wajib dimiliki oleh para guru. RPP BDR merupakan bentuk nyata dari upaya perencanaan pembelajaran yang akan Ibu dan Bapak laksanakan.
RPP BDR juga berfungsi untuk melakukan pemetaan penilaian.
Karena dalam RPP BDR sudah terdapat No KD dan indikator serta soal yang disajikan.
Dan tak lupa link yang menjadi rujukan sumber belajar. Oke tanpa berlama-lama
silakan di downlod saja.
Cara mendownload RPP BDRR
- Klik RPP BDR yang di inginkan.
- Ibu Bapak akan di hubungkan langsung ke google drive.
- Klik simbol download pada bagian layar atas atau kanan atas.
- RPP BDR sudah dapat dimiliki.
Kelas 1
Kelas 2
Kelas 3
Kelas 4
Kelas 5
Kelas 6
Kami akan melakukan upload dokumen secara berkala. Jadi untuk mempermudah silakan pantau terus atau ikuti website kami dengan cara memfollownya. Caranya Klik Ikuti pada bagian pengikut.